REMBUG STUNTING DESA JOANYAR
12 Juli 2022 14:41:01 WITA
Bertempat di Aula Kantor Desa Joanyar, Rabu 6 Juli 2022 pukul 10.00 Wita diadakan rapat Rembug Stunting Desa Joanyar . Mengingat untuk Desa Joanyar ada 12 anak yang pertumbuhannya katagori Stunting, untuk itu melalui acara Rembug Stunting ini diharapkan mendapatkan ide-ide untuk pencegahan Stunting untuk mewujudkan Sumber Daya Manusia yang unggul menuju Indonesia maju. dari Rembug yang dilaksanakan ada banyak masukan dari beberapan kelompok Posyandu, mulai dari pengusulan WC, Mainan, dan yang lainnya yang masih kurang ada di beberapa tempat posyandu
Dalam Rapat Rembug Stunting kali ini melibatkan dari beberapa unsur mulai dari Ketua LPM, Ketua TP.PKK, KPM, Kader BKB dan Pos Yandu, Pendamping Kecamatan, dan Tokoh Masyarakat,BPD, serta dihadiri langsung oleh Kepala Puskesmas Seririt 1 Beserta Stapnya, dan dilanjutkan ke penandatanganan Berita Acara Rembung Stunting yang di laksanakan di Desa Joanyar
Komentar atas REMBUG STUNTING DESA JOANYAR
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- KEGIATAN POSYANDU SEROJA DESA JOANYAR
- PENGUMUMAN INFORMASI LOKER
- RAPAR KOORDINASI PERBEKEL JOANYAR DENGAN PERBEKEL KALIANGET
- KEGIATAN PEMBAGIAN BLT DD BULAN APRIL 2025
- KLABORASI TIM PAMDES DAN TIM KEBERSIHAN DESA JOANYAR DALAM MENANGANI SAMPAH YANG ADA DI AREA PERMAND
- HUT KOTA SINGARAJA KE 421
- PENGUMUMAN PELAYANAN KANTOR DESA JOANYAR