BIMTEK KELOMPOK TERNAK DESA JOANYAR TAHUN 2022
24 Agustus 2022 12:43:25 WITA
Bertempat di Balai Adat Joanyar Kajanan, tanggal 24 Agustus 2022 telah dilaksanakan BIMTEK Kelompok Ternak dalam rangka Pembagian Bibit Babi dan Sapi dari Kegiatan Penguatan Ketahanan Pangan yang bersumber dari Dana Desa ( DD ). Bimtek dihadiri oleh Bapak Kabid Dinas Pertanian ( I Made Suparma ), Kordinator BPP Kecamatan Seririt ( I Made Santiyasa ) dan di dampingi oleh TPK Desa Joanyar, Kelian Banjar Dinas Kajanan dan Kelodan Serta Kasi Kesra Desa Joanyar, Ada 5 kelompok yang mendapatkan Bimtek tersebut diantaranya
- Kelompok Ternak Tunjung Mekar Sujati 1
- Kelompok Ternak Tunjung Mekar Sujati 4
- Kelompok Ternak Karya Jati Amerta
- Kelompok Ternak Jati Asih
- Kelompok Ternak Budi Karya
Bimtek dimulai dari pukul 9.00 wita sampai selesai dengan jumlah peserta yang bisa hadir sebanyak 50 orang
Komentar atas BIMTEK KELOMPOK TERNAK DESA JOANYAR TAHUN 2022
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- KEGIATAN POSBINDU DESA JOANYAR
- KEGIATAN GOTONG ROYONG WILAYAH URAKAN 5 DESA JOANYAR
- PEMBAGIAN BLT DD BULAN JULI 2025
- PEMBAGIAN SEMBAKO OLEH IBUK BUPATI DAN WAKIL BUPATI BULELENG DI DESA JOANYAR
- KEGIATAN REMBUK STUNTING DESA JOANYAR 2025
- PERLUASAN JARINGAN LISTRIK PLN
- KEGIATAN DALAM RANGKA MEMPERINGATI BULAN BUNGKARNO 2025