SOSIALISASI HASIL MUSDES REVISI TARIF BAYAR AIR MINUM DESA JOANYAR

03 Maret 2024 20:31:57 WITA

Joanyar, 03 Maret 2024 bertempat di Balai Dusun Kajanan Desa Joanyar dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Hasil Musdes Perubahan tarif bayar air minum yang di kelola oleh Bumdes Artha Sewana Jati Joanyar pada tanggal 27 Pebruari 2024 pada pukul 19.30 wita. Sosialisasi yang di laksanakan oleh Perbekel Joanyar ( Nyoman Mas Nesa ) dihadiri oleh Ketua LPM beserta anggotanya, BPD, PO Bumdes, Ketua unit air minum, Pengawas Bumdes  Desa Joanyar, Babinkamtibmas Desa Joanyar, Perangkat Desa beserta sfat Desa Joanyar dan Masyarakat Desa Joanyar. Sosialisasi dilaksanakan agar masyarakat mengetahui hasil dari Musdes yang sudah dilaksanakan tersebut dengan tarif tarif yang sudah di setujui. 

Dengan rincian tarif Air Minum Desa Joanyar : 

  1. Tarif 0 - 10 m3 sebesar 2000
  2. Tarif 11 - 20 m3 sebesar 2500
  3. Tarif 21 - 30 m3 sebesar 4000
  4. Tarif  diatas 30 m3 sebesar 5000 

Pemberlakuan tarif tersebut dimulai dari bulan Maret 2024.

Komentar atas SOSIALISASI HASIL MUSDES REVISI TARIF BAYAR AIR MINUM DESA JOANYAR

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Joanyar

tampilkan dalam peta lebih besar