SOSIALISASI SISTEM PENGELOLAAN AIR BERSIH DESA JOANYAR
14 Februari 2022 15:03:24 WITA
Bertempat di Aula kantor Desa Joanyar minggu, 13 Pebruari 2022 diadakan Sosialisasi Sistem Pengelolaan Air Bersih Desa Joanyar dari Tim Pelaksana Kajian Sistem Air Bersih Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Udayana, Tim LPPM disambut baik oleh Bapak Perbekel Joanyar ( Nyoman Mas Nesa) yang di hadiri juga oleh Tim pelaksana kajian Air Bersih Desa Joanyar, dalam pembahasan Sosialisasi ini Tim LPPM Universitas Udayana memaparkan mulai dari debit air yang dimiliki Desa Joanyar, Meteran Air, dan Perpipaan yang sudah dimiliki dan di gunakan Oleh Desa Joanyar, Banyaknya kendala dan permasalahan yang ada di Desa Joanyar untuk Air Minum. Semua para undangan rapat mula dari unsur BPD, Perangkat Desa, LPM, Kelian Adat Joanyar Kajanan dan Kelodan serta peran penting dari tokoh masyarakat/BKLN. Dalam sosialisasi yang di selenggarakan kali ini harapan semua para undangan rapat agar bisa menjadi joanyar untuk bangkit kedepannya.
Komentar atas SOSIALISASI SISTEM PENGELOLAAN AIR BERSIH DESA JOANYAR
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- KEGIATAN POSYANDU SEROJA DESA JOANYAR
- PENGUMUMAN INFORMASI LOKER
- RAPAR KOORDINASI PERBEKEL JOANYAR DENGAN PERBEKEL KALIANGET
- KEGIATAN PEMBAGIAN BLT DD BULAN APRIL 2025
- KLABORASI TIM PAMDES DAN TIM KEBERSIHAN DESA JOANYAR DALAM MENANGANI SAMPAH YANG ADA DI AREA PERMAND
- HUT KOTA SINGARAJA KE 421
- PENGUMUMAN PELAYANAN KANTOR DESA JOANYAR